Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Anjing Termahal di Dunia Mirip Singa Tibetan Mastiff

Hello Bro n Sis, Anjing Termahal di Dunia Mirip Singa Tibetan Mastiff - Jika kamu dog lover pastikan kamu tak ketinggalan kabar satu ini, bagaimana tampangnya galak banget serta memiliki nilai sangat tinggi. www.3835.info

Anjing Termahal di Dunia Tibetan Mastiff

Tak kenal maka tak sayang, jadi mari kita kulik lebih dekat se ekor anjing yang di banderol tinggi serta tampangnya mirip dengan singa.

Tibetan Mastiff

Trah anjing satu ini memang di kabarkan masih mengandung keturunan singa. Melihat dari hal tersebut pastinya sangat kuat dan bisa di andalkan dong.

Tetapi anjing satu ini tetaplah anjing, naluri setia ke pada tuannya sangat kuat, kolektorpun menuturkan bagaimana mereka lembut dan halus dalam sebuah keluarga.

Jangan tanya jika ada seornag asing, mereka baru terlihat buasnya, jangan coba coba dah, kamu bisa terkoyak deh

Anjing Tibetan Mastiff sangat terkenal di negeri Cina, para sultan di sana berlomba lomba mengkoleksi jenis ini.

Bukan hanya untuk menjaga tetapi sebagai simbul sosial juga karena nilainya sangat tinggi, memangnya berapa sih uang yang harus di keluarkan untuk membawanya pulang?

Harga Anjing Tibetan Mastiff

Untuk di negeri tirai bambu anakan anjing yang sudah layak beli melambung banget, Harga Tibetan Mastiff menyentuh harga Rp 75 jt sampai dengan Rp 100 jt an

Harga in tentu di lihat dari silsilah dan kelengkapan surat surat yang menyertai. Kabar lain sekitar tahun 2014 silam ada sultan yang memboyong ini anjing hingga Rp 26 Milyar.

Kabar menarik lain mengenal Kucing Kampung atau Arti Mimpi Ular

Fakta Anjing Tibetan Mastiff

Jika kamu ingin memiliki ini anjing berikut hal hal yang wajib kamu ketahui antara lain

  • Usia Anjing Tibetan Mastiff Panjang 

Sangat unik memang ini perkembangan Tibetan Mastiff, mereka bisa hidup lebih dari 15 tahun. tetapi pertumbuhan di awal sangat lambat, hingga 4 tahun masih terlihat lucu

Begitu di atas 7 tahun maka ukuran tubuh mereka sangat besar, tergolong raksasa dan kemiripan dengan singa semakin nampak.

  • Ukuran Tubuh Anjing Tibetan Mastiff Besar

Tubuh binatang ini bisa berbobot hingga 90-150 Kg untuk yang jantang, selain itu warna bulunya perpaduan hitam dan emas. ini yang sangat menggoda banget.

Dengan ukuran yang sangat besar ini, pastinya sangat kuat dalam menjaga tuannya serta lingkungan.

  • Tempat Tinggal Anjing Tibetan Mastiff

Ini juga wajib kamu pastikan sebab secara alami ras ini lebih cocok hidup di tempat beriklim dingin.

Bulunya sangat lebat, memberikan ciri jika memang mambu melindungi dari udara dingin.

Jika memang harus di pelihara di iklim negara panas kamu butuh perawatan khusus, jika tidak tentu kualitas bulu rusak, dan si anjing jadi ga sesuai harapan tumbuhnya.

  • Agresif

Ini yang menjadi nilai tambah Anjing Tibetan Mastiff, sangat mampu menjaga kawasan tuannya, terlihat tidak suda bermain, diam saja seharian seakan pemalas.

Tetapi mereka lakukan ini pada siang hari, di malam hari mereka bisa terjaga hingga subuh. 

Hal yang di pastikan jangan sampai doi melihat hal hal asing atau tamu tak di kenal, bisa berabe urusan hahaha.

Jika memang minat dengan anjing satu ini pastikan sudah memiliki suatu tempat yang lumayan luas untuk mereka beraktifitas, jangan sampai kamu justru menyiksa mereka dengan memaksakan hidup dengan kamu.

Anjing Termahal di Dunia Mirip Singa Tibetan Mastiff - selain itu keuangan kamu juga kudu stabil, bayangkan jika sudah bernjak dewasa berapa KG pakan yang wajib di siapkan.

Manik Swadiaya
Manik Swadiaya Content Creator Lifestyle, Technology and Automotive

Posting Komentar untuk "Anjing Termahal di Dunia Mirip Singa Tibetan Mastiff"