SM 3S Adventure 400cc Motor Petualang Macho Harganya di Bawah 100 jt an
Hello Bro n Sis, SM 3S Adventure 400cc Motor Petualang Macho Harganya di Bawah 100 jt an -Pandangan pertama akan motor satu ini mengingatkan aku pada sebuah motor dari pabrikan asal eropa yang memiliki 3 huruf mati. www.3835.info
Ternyata ini adalah motor buatan negeri jiran Malaysia, pabrikannya bernama SM Sport, Pabrikan ini memiliki ragam motor mulai dari motor klasik sampai dengan motor petualang.
Sebelum melangkah ke spesifikasi ada baiknya kita ketahui dahulu berapa sih banderol yang harus kamu siapkan untuk memboyong motor ini ke rumah. Harga SM 3S Adventure adalah IDR 98 jt an.
Harga ini adalah harga untuk kamu yang berdomisili di Denpasar Bali, untuk kamu yang berdomisili di luar Bali harga menyesuaikan tentunya.
Mesin SM 3S Adventure memiliki kubikasi 378cc, dimana pabrikan mengklaim jika motor ini mampu menghasilkan tenaga sampai dengan 27 kw pada 9000 rpm lalu torsi mencapai 35 Nm pada 6500 rpm. memang tak bergitu besar karena tenaga sebesar ini juga bisa kita temui di mesin 250cc. Perbedaan bisa kita ketahui dari lengkingan Rpm yang di butuhkan untuk mencapai tenaga tersebut. karena kubikasi mesin lebih besar maka rpm dalam meraih tenaga sebesar ini tentu lebih kecil, berikut Spesifikasi selengkapnya
Spesifikasi SM 3S Adventure 400

Ternyata ini adalah motor buatan negeri jiran Malaysia, pabrikannya bernama SM Sport, Pabrikan ini memiliki ragam motor mulai dari motor klasik sampai dengan motor petualang.
Sebelum melangkah ke spesifikasi ada baiknya kita ketahui dahulu berapa sih banderol yang harus kamu siapkan untuk memboyong motor ini ke rumah. Harga SM 3S Adventure adalah IDR 98 jt an.
Harga ini adalah harga untuk kamu yang berdomisili di Denpasar Bali, untuk kamu yang berdomisili di luar Bali harga menyesuaikan tentunya.
Mesin SM 3S Adventure memiliki kubikasi 378cc, dimana pabrikan mengklaim jika motor ini mampu menghasilkan tenaga sampai dengan 27 kw pada 9000 rpm lalu torsi mencapai 35 Nm pada 6500 rpm. memang tak bergitu besar karena tenaga sebesar ini juga bisa kita temui di mesin 250cc. Perbedaan bisa kita ketahui dari lengkingan Rpm yang di butuhkan untuk mencapai tenaga tersebut. karena kubikasi mesin lebih besar maka rpm dalam meraih tenaga sebesar ini tentu lebih kecil, berikut Spesifikasi selengkapnya
Spesifikasi SM 3S Adventure 400
Spesifikasi
SM3S Adventure 400
|
|
Model
|
ZS400GY-2
|
Mesin
|
TC380R
|
Type Mesin
|
Double Culinder 4 stroke 4 valve water
cooling camshaft upward with balance shaft
|
Kubikasi
|
378cc
|
Bore x stroke
|
(66x55.2) x 2
|
Kompresi
|
10:01
|
Starter
|
Electrik
|
Fuel System
|
Injection
|
Max power
|
27 kw / 9000 rpm
|
Max torque
|
35Nm/ 6500 rpm
|
Transmition
|
6 speed
|
Dimensi P x L X T
|
2156 x 900 x 1380 mm
|
Wheelbase
|
1420 mm
|
Seat Height
|
820 mm
|
ground Clearance
|
190 mm
|
Fuel Capacity
|
18 l
|
Brake
|
Disc untuk depan dan belakang juga disc
dengan ABS Optional
|
Ban
|
Depan 110/80-19 belakang 130/70-17 untuk
jari jari
|
Depan 110/80-19 belakang 130/90-15 untuk
almunium
|
Berbicara Spedometer motor ini juga tak main main, sebuah layar super besar sudah di aplikasikan plus full warna, pastinya kamu sudah dapat beragam informasi di panel meter ini.
Untuk yang suka petualang pastinya kamu sangat suka dengan paket pembelian motor ini, kanrena 3 box sudah termasuk saat kamu membeli, box ini ada 2 di sisi kiri dan kanan, dan satu box di bagian atas.
Sebagai sebuah motor yang di tujukan untuk menjelajah, design dan paket penjualan yang di berikan sudah sangat lengkap, Untuk service dan suku cadang untuk kamu yang ada di Bali sudah tersedia di Dealernya di Jl Imam Bonjol Denpasar.
SM 3S Adventure 400cc Motor Petualang Macho Harganya di Bawah 100 jt an - Penasaran dengan produk ini silakan saja mampir dan test ride, jangan salahkan saya jika anda tertarik hahaha
Posting Komentar untuk "SM 3S Adventure 400cc Motor Petualang Macho Harganya di Bawah 100 jt an "